You may have to Search all our reviewed books and magazines, click the sign up button below to create a free account.
Buku Pengantar Ilmu Hukum ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Walaupun jauh dari kesempurnaan, tetapi kami mengharapkan buku ini dapat dijadikan referensi atau bacaan serta rujukan bagi akademisi ataupun para profesional mengenal Ilmu Hukum. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam dua belas bab yang memuat tentang teori dan ruang lingkup hukum, sejarah perkembangan hukum, norma dan konsep hukum, sistem dan sumber hukum, tujuan fungsi dan peran hukum, peristiwa hukum, hukum dagang, hukum pidana, hukum perdata, hukum administrasi negara, hukum tata negara, dan hukum agraria.
Buku Pengantar Ilmu Ekonomi ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Walaupun jauh dari kesempurnaan, tetapi kami mengharapkan buku ini dapat dijadikan referensi atau bacaan serta rujukan bagi akademisi ataupun para profesional mengenal ilmu Ekonomi. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam dua belas bab yang memuat tentang definisi ilmu ekonomi, sejarah ilmu ekonomi, teori permintaan dan penawaran, teori pasar dan persaingan, distribusi pendapatan, teori uang dan perbankan, sistem ekonomi kapitalis, sistem ekonomi sosialis, sistem ekonomi campuran, globalisasi dan dampaknya ilmu ekonomi, peran pemerintah dalam pengaturan ekonomi, dan sudut pandang etika atas homo economicus.
Integrasi nilai keislaman dengan aktivitas bisnis perbankan melahirkan konsep Perbankan Syariah. Konsep tersebut menghilangkan segala bentuk aktivitas bisnis yang bertentangan dengan prinsip syariah, seperti riba, gharar, dan maysir; serta mengedepankan unsur kemaslahatan. Sehingga dengan mengedepankan hal tersebut, bisnis perbankan menjadi legal menurut prinsip syariah. Di dalam buku ini, dijelaskan secara komprehensif dasar-dasar aktivitas bisnis Perbankan Syariah, mulai dari proses integrasi nilai keislaman dengan bisnis perbankan, hingga penyelesaian sengketa dan isu-isu terkini Perbankan Syariah. Jadi, buku ini sangat penting untuk dimiliki oleh mahasiswa S1, S2, dan S3; akademisi dan praktisi; serta masyarakat pemerhati ekonomi dan Perbankan Syariah di Indonesia. “Kepatuhan syariah merupakan pembeda utama dari aktivitas bisnis Perbankan Syariah. Di dalam buku ini dijelaskan bagaimana pengadopsian nilai-nilai keislaman ke dalam aktivitas bisnis perbankan. Sehingga keberadaan Perbankan Syariah menjadi sesuai dengan prinsip syariah, setelah terintegrasi dengan nilai-nilai keislaman”
Buku dengan judul Ekonomi Mikro dan Makro dapat selesai disusun dan berhasil diterbitkan. Kehadiran Buku Ekonomi Mikro dan Makro ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Walaupun jauh dari kesempurnaan, tetapi kami mengharapkan buku ini dapat dijadikan referensi atau bacaan serta rujukan bagi akademisi ataupun para profesional mengenal Ilmu Ekonomi. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam sebelas bab yang memuat tentang pengantar ekonomi mikro dan makro, elastisitas pasar, konsumen dan pilihan konsumen, struktur pasar, pasar tenaga kerja dan upah, pasar modal dan investasi, produk domestik bruto (PDB), inflasi dan pengangguran, kebijakan moneter dan fiskal, hubungan internasional dan perdagangan, dan tantangan ekonomi masa depan.
Buku Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran ini disusun oleh para akademisi dan praktisi dalam bentuk buku kolaborasi. Walaupun jauh dari kesempurnaan, tetapi kami mengharapkan buku ini dapat dijadikan referensi atau bacaan serta rujukan bagi akademisi ataupun para profesional mengenal ilmu Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran. Sistematika penulisan buku ini diuraikan dalam lima belas bab yang memuat tentang pengertian perilaku konsumen, faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen, proses keputusan pembelian konsumen, segmentasi pasar, penentu target pasar berdasarkan perilaku konsumen, posisi produk berdasarkan perilaku konsumen, pengaruh produk dalam mempengaruhi perilaku konsumen, peran harga dalam mempengaruhi perilaku konsumen, peran promosi dalam mempengaruhi perilaku konsumen, peran distribusi dalam mempengaruhi perilaku konsumen, peran teknologi dalam mempengaruhi perilaku konsumen, analisis dampak perilaku konsumen pada strategi pemasaran, merek dan pengaruhnya pada perilaku konsumen, penelitian pasar untuk memahami perilaku konsumen, dan strategi pemasaran untuk meningkatkan loyalitas pelanggan.
Manajemen risiko merupakan proses yang penting karena memberdayakan bisnis dengan alat-alat analisis yang diperlukan untuk dapat mengidentifikasi dan menangani potensi risiko secara menyeluruh dengan menggunakan peralatan yang sudah ada dikombinasikan dengan pertimbangan-pertimbangan manajerial untuk mengantisipasi munculnya keadaan yang tidak diharapkan dalam pengambilan keputusan. Ketika suatu risiko telah teridentifikasi, maka risiko tersebut dapat dengan mudah dimitigasi. Selain itu, manajemen risiko memberikan dasar bagi bisnis untuk mengambil keputusan yang dapat dipertanggungjawabkan secara ilmiah. Dalam rangka memberi kontribusi dalam pemahaman dan pengelolaan risiko tersebut, buku i...
Buku ini hadir untuk menjadi salah satu referensi pada matakuliah manajemen pemasaran dengan dibantu langsung dari mahasiswa yang mengambil matakuliah Manajemen Pemasaran dengan harapan tulisan ini mampu mengakomodir kebutuhan dan keinginan konsep teori yang mahasiswa inginkan serta tentunya tidak terlepas dari pedoman pembelajaran (silabus) sehingga CPMK dan CPL yang diinginkan Program Studi dapat tercapai. Pada dasarnya manajemen itu terdiri atas perencanaan dan pelaksanaan rencana-rencana. Dalam membuat sebuah perencanaan, dibutuhkan kemampuan untuk membuat strategi dan rencana. Untuk rencana jangka panjang maka dibutuhkan waktu yang lebih banyak.
Buku ini mengenalkan lebih dekat tentang otak, terutama otak kanan. Secara detail dan mendalam, buku ini akan membahas bagaimana fungsi dan karakteristik otak kanan. Selain itu, buku ini juga akan menelisik lebih dalam mengenai pengaruh otak kanan bagi kecerdasan. Buku ini menyajikan bagaimana kita bisa merangsang potensi besar yang dimiliki oleh otak kanan. Juga menguak peranan otak kanan dalam menghadirkan kebahagiaan dan kesuksesan. Judul : MELEJITKAN POTENSI OTAK KANAN Rahasia Dahsyat Otak Kanan untuk Kebahagiaan dan Kesuksesan Jumlah halaman : 240 Ukuran : 14x20.5cm Tahun : 2021 ISBN : 978-623-7537-95-3
Pertanyaan yang akan selalu aktual dikemukakan seiring dengan bergulirnya era disrupsi dan era industri 4.0 adalah apa yang harus dilakukan lembaga pendidikan Islam untuk menghadapi era tersebut? Pun, seperti apa peran dan peluang lembaga pendidikan Islam menghadapi era industri 4.0? Era disrupsi merupakan era terjadinya perubahan-perubahan dalam tatanan kehidupan masyarakat yang dimulai dengan digunakannya perangkat-perangkat digital menggantikan cara-cara manual. Era industri 4.0 merupakan nama tren otomasi dan pertukaran data terkini dalam teknologi pabrik. Adanya revolusi ini ditandai dengan terjadinya perubahan secara besar-besaran di berbagai bidang melalui perpaduan teknologi, termasu...
Tipologi merupakan ilmu yang mempelajari tentang watak atau karakter seseorang. Tipologi kepemimpinan merupakan cara untuk mempelajari karakter seorang pimpinan yang diharapkan oleh suatu perusahaan atau organisasi. Kepemimpinan berkaitan dengan keterampilan, kemampuan, sekaligus memengaruhi orang lain untuk mencapai tujuan tertentu. Tipologi kepemimpinan mulai digali sejak sejarah peradaban manusia, kajian literatur ilmiah, hingga berbagai informasi yang berasal dari kitab suci. Karakter kepemimpinan yang dibutuhkan oleh suatu perusahaan adalah yang mampu membawa perusahaan ke arah yang jauh lebih baik ke depannya, baik itu dalam bidang perubahan sosial, visioner, berbasis kompetensi, hingg...