Welcome to our book review site go-pdf.online!

You may have to Search all our reviewed books and magazines, click the sign up button below to create a free account.

Sign up

Lentera Jiwa
  • Language: id
  • Pages: 120

Lentera Jiwa

Setiap orang memiliki potensi unik di dalam dirinya. Kekuatan, minat, bakat, passion, kepribadian, pengalaman, kebiasaan, pendidikan, pola asuh orang tua dan berbagai atribut identitas lain menjadikan setiap individu berbeda satu dengan yang lainnya. Sayangnya, sebagian besar orang di dunia ini belum atau tidak menemukan jati dirinya. Akibatnya, banyak yang menghabiskan hari-harinya dengan kegalauan, kehampaan, ketakutan atau depresi karena mereka tidak mengetahui apa yang benar-benar diinginkan dalam hidupnya. Lentera Jiwa menyuguhkan kisah orang-orang yang menemukan panggilan hidupnya dari berbagai profesi. Mereka adalah public figure Indonesia yang selama ini mungkin sudah Anda ketahui rekam jejaknya. Mulai dari profesor, menteri, pengusaha, motivator, guru, aktivis sosial, konsultan, trainer, pejabat, hingga politisi. Harapannya, kehadiran buku ini bisa menjadi inspirasi bagi Anda untuk menemukan, menyadari, dan memberdayakan potensi terbaik yang ada di dalam diri.

Seni Mengubah Nasib: Bagaimana Menjadi Pribadi yang Bisa Menarik Rezeki dan Kebahagiaan
  • Language: id
  • Pages: 216

Seni Mengubah Nasib: Bagaimana Menjadi Pribadi yang Bisa Menarik Rezeki dan Kebahagiaan

Bukan seberapa banyak Anda menghasilkan atau memiliki uang yang membuat Anda bahagia atau tidak bahagia, melainkan energi yang diberikan dan diterima uang, yang menentukan aliran emosinya. Kebanyakan dari kita tidak memiliki hubungan yang sehat dengan uang, karena kita menghabiskan banyak waktu untuk membenci uang. Sebagian dari kita bahkan kelelahan, karena mengkhawatirkan kekurangan uang dan kehabisan energi untuk mengurus hal-hal lainnya dalam hidup. Kita begitu terbebani untuk membayar tagihan, melunasi cicilan, dan memenuhi segala keinginan yang tak berujung. Tidak hanya orang miskin dan kelas menengah yang sengsara karena energi negatif dari uang. Kelas menegah ke atas dan orang kaya j...

Writing Heals - Seni Menulis untuk Kesehatan Mental dan Kebahagiaan
  • Language: id
  • Pages: 188

Writing Heals - Seni Menulis untuk Kesehatan Mental dan Kebahagiaan

Pernahkah Anda merasa rendah diri, terpuruk, terjebak dalam rutinitas atau sekadar stres? Semua orang tentu akan menjawab “ya” untuk pertanyaan ini. Kita semua pernah, sedang atau pasti akan mengalami masa-masa sulit, dan kita semua harus berjuang untuk mengembalikan diri kita ke keseimbangan. Bagi sebagian orang, keseimbangan diri dapat diusahakan melalui seni. Banyak sekali cara untuk menggabungkan seni ke dalam penyembuhan spiritual dan pertumbuhan emosi, seperti menggambar, melukis, musik, atau menari. Sebuah cara kreatif, ekspresif dan tidak memerlukan bakat artistik khusus adalah terapi menulis. Kita tidak perlu menjadi penulis produktif, best seller atau punya bakat menulis, hanya...

Anak Fellow
  • Language: id
  • Pages: 119

Anak Fellow

Buku ini menuturkan perjalanan nyata penulis memperjuangkan pendidikan. Terinspirasi dari ribuan teman yang terhubung dengan platform Kampusgw.com, apa yang ditulis di sini menguraikan secara rinci bagaimana jatuh-bangunnya menuntut ilmu di jenjang perguruan tinggi dengan jalur beasiswa. Sebagai orang yang pernah berkali-kali gagal memperjuangkan beasiswa, penulis bertekad berniat berbagi strategi. Sebagai orang yang sempat “down” lantaran keterbatasan finansial untuk melanjutkan pendidikan, buku ini lahir untuk berbagi tips, trik, dan hikmah. Sebagai orang yang pernah bekerja sambil kuliah, buku ini ada untuk mengajak pembaca merenungkan makna hidup. Memoar ini hadir sama sekali bukan u...

The Calling
  • Language: id
  • Pages: 240

The Calling

Panggilan hidup ialah apa yang menggerakkan diri Anda. Ini merupakan pilihan sadar tentang apa, di mana, dan bagaimana Anda bisa membuat perbedaan. Panggilan hidup merupakan alasan yang sangat kuat dari dalam diri. Inilah yang membuat Anda benar-benar ingin memberikan manfaat, menolong sesama, menciptakan nilai tambah, dan menyelesaikan masalah. Panggilan hidup adalah apa yang paling Anda gelisahkan, pedulikan, dan anggap penting. Sehingga, Anda benar-benar terdorong untuk menjadi "pahlawan" di dalamnya untuk dunia yang lebih baik. Banyak orang meninggal yang masih menyimpan "musik" di dalam dirinya. Dalam metafora ini, musik merupakan panggilan dari jiwa Anda. Identitas diri Anda yang otent...

Mantra Kehidupan, Refleksi Melewati Fresh Graduate Syndrome dan Quarter-Life Crisis
  • Language: id
  • Pages: 284

Mantra Kehidupan, Refleksi Melewati Fresh Graduate Syndrome dan Quarter-Life Crisis

Lulus dari bangku perguruan tinggi bukan berarti kehidupan akan datar-datar saja. Setiap orang akan dihadapkan pada ketidakpastian, keraguan, kebimbangan, dan kegalauan yang tak berkesudahan. Pada masa transisi ini pertanyaan tentang masa depan memang tengah memuncak. Anda mungkin akan terombang-ambing mempertanyakan diri sendiri di “persimpangan jalan” ini. Apa yang sebenarnya dicari? Mau dibawa ke mana hidup? Bertahan menjadi karyawan di perusahaan sekarang atau resign? Beranikah berbisnis? Mau fokus berprofesi sebagai apa? Apakah perlu melanjutkan S2? Kapan menikah? Dan berderet pertanyaan tak berujung yang kerap kali ditanyakan pada mereka yang berusia 20-an sampai 30-an. Buku sederhan...

Kamu Tidak Sendirian: Sharing dari Dua Ayah Milenial Tentang Cara Mengajarkan Uang pada Anak
  • Language: id
  • Pages: 177

Kamu Tidak Sendirian: Sharing dari Dua Ayah Milenial Tentang Cara Mengajarkan Uang pada Anak

Bisa atau tidaknya orang tua untuk membiayai pendidikan anaknya hingga ke jenjang tertinggi bukan semata-mata karena minimnya pendapatan yang diperoleh. Namun, tidak jarang disebabkan oleh rendahnya literasi keuangan. Sebagian orang tua sebenarnya cukup melek finansial, namun tetap juga menghadapi bencana keuangan lantaran tidak bisa menyesuaikan penghasilan dengan gaya hidup. Di sisi lain, sudah menjadi rahasia umum bahwa keuangan tidak diajarkan di sekolah meskipun semua orang membutuhkannya dalam keseharian. Orang tua yang seharusnya berperan mengajarkan pengelolaan keuangan sejak dini kepada anak-anaknya, pada kenyataannya masih menganggapnya sebagai isu yang paling tabu untuk dibicarakan. Padahal cara kita memandang, memaknai, dan memperlakukan uang biasanya dipangaruhi oleh orang tua kita. Buku ini membeberkan metode mengedukasi keuangan berdasarkan tahapan perkembangan anak sekaligus langkah-langkah menyiapkan dana pendidikan anak dengan berbagai pendekatan. Sarat dengan best practices, studi kasus, dan lessons learned; buku ini dirancang untuk mewujudkan keluarga Indonesia yang melek sekaligus berdaya secara finansial.

The Calling: Seni Mewujudkan Hidup yang Bermakna
  • Language: id
  • Pages: 144

The Calling: Seni Mewujudkan Hidup yang Bermakna

Panggilan hidup ialah apa yang menggerakkan diri Anda. Ini merupakan pilihan sadar tentang apa, di mana, dan bagaimana Anda bisa membuat perbedaan. Panggilan hidup merupakan alasan yang sangat kuat dari dalam diri. Inilah yang membuat Anda benar-benar ingin memberikan manfaat, menolong sesama, menciptakan nilai tambah, dan menyelesaikan masalah. Panggilan hidup adalah apa yang paling Anda gelisahkan, pedulikan, dan anggap penting. Sehingga, Anda benar-benar terdorong untuk menjadi "pahlawan" di dalamnya untuk dunia yang lebih baik. Banyak orang meninggal yang masih menyimpan "musik" di dalam dirinya. Dalam metafora ini, musik merupakan panggilan dari jiwa Anda. Identitas diri Anda yang otent...

The Calling: Seni Menemukan Panggilan Hidup
  • Language: id
  • Pages: 166

The Calling: Seni Menemukan Panggilan Hidup

Panggilan hidup ialah apa yang menggerakkan diri Anda. Ini merupakan pilihan sadar tentang apa, di mana, dan bagaimana Anda bisa membuat perbedaan. Panggilan hidup merupakan alasan yang sangat kuat dari dalam diri. Inilah yang membuat Anda benar-benar ingin memberikan manfaat, menolong sesama, menciptakan nilai tambah, dan menyelesaikan masalah. Panggilan hidup adalah apa yang paling Anda gelisahkan, pedulikan, dan anggap penting. Sehingga, Anda benar-benar terdorong untuk menjadi "pahlawan" di dalamnya untuk dunia yang lebih baik. Banyak orang meninggal yang masih menyimpan "musik" di dalam dirinya. Dalam metafora ini, musik merupakan panggilan dari jiwa Anda. Identitas diri Anda yang otent...

Soup Lezat, Usaha Hebat – Mengelola Usaha dengan Kunci Keseimbangan
  • Language: id
  • Pages: 242

Soup Lezat, Usaha Hebat – Mengelola Usaha dengan Kunci Keseimbangan

“Buku ini wajib dibaca oleh mereka yang ingin meningkatkan kinerja perusahaan dan mengerti konsep sistem manajemen strategis! Baca buku ini, perjuangkan mimpi Anda dan berkaryalah bagi negara kita tercinta. Indonesia, Pasti Bisa!” Merry Riana, Motivator Wanita No.1 di Indonesia & Asia, Tokoh Inspirasi Buku & Film 'MERRY RIANA: Mimpi Sejuta Dolar', TV Host 'I'm Possible' on Metro TV, Radio Host 'The Merry Riana Show' on Sonora Network “Membaca konsep dan narasi dalam buku ini secara utuh laksana menyelesaikan kuliah strategi di program MBA dalam waktu singkat namun tetap mendalam.” Harryadin Mahardika, Ph.D., Kepala Program Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas In...