You may have to Search all our reviewed books and magazines, click the sign up button below to create a free account.
Berkunjung ke Tanah Suci melahirkan beragam kesan bagi setiap orang, bahkan hanya dalam satu kali berkunjung, apalagi bila berkali-kali berkunjung. Kendati kesan tersebut bersifat pribadi, namun dapat memperkaya wawasan serta bermanfaat bagi yang mendengar atau membacanya. Buku ini berisi kumpulan kisah dari para wanita ketika melaksanakan ibadah haji ataupun umrah. Aneka kesan dan pengalaman disajikan dengan beragam gaya; menyentuh, mengharukan, kadang menggelitik. Selain itu, diperkaya pula dengan tuntunan ibadah yang dipaparkan hari demi hari sehingga memudahkan pembaca untuk mempelajari serta mengikutinya. Bagaikan sebuah diary, buku ini sangat cocok sebagai teman perjalanan ibadah haji dan umrah kaum wanita.
Orang Islam adalah orang yang mengakui bahwa tiada Tuhan selain Allah dan Muhammad sebagai utusan-Nya. Itu sederhananya. Namun, supaya bisa berislam secara kafah, seseorang memerlukan ilmu untuk menjalankan semua perintah Allah dan Rasulullah Saw. Sebab, berislam bukan sekadar melafalkan syahadat, melainkan juga mengaktualisasikan dari penyaksian tersebut. Bagaimana memahami Islam dengan benar? Apa saja dasar-dasar agama tauhid ini? Apakah sudah berislam dengan kafah jika seseorang menjalankan ibadah mahdhah, ataukah masih ada perintah yang lain? Bagaimana menjalani sendi-sendi ajaran yang dibawa Rasulullah Saw. tersebut? Jawaban atas pertanyaan tersebut dapat Anda temukan dalam buku ini. Pembahasan di dalamnya akan membantu Anda memahami agama Islam dengan baik, ajaran-ajarannya yang wajib dilaksanakan oleh penganutnya serta cara mengerjakannya. Buku ini tidak hanya menyajikan masalah-masalah ibadah mahdhah, tetapi juga ghairu mahdhah, misalnya masalah muamalah, yang notabene masih menjadi cakupan ajaran Islam. Singkatnya, buku ini merangkum masalah hablum minallah dan hablum minannas dengan sangat baik.
The proceedings of International Conference on Science, Education, and Technology 2019 are the compilation of articles in the internationally refereed conference dedicated to promote acceleration of scientific and technological innovation and the utilization of technology in assisting pedagogical process.
Buku ini bukan buku kumpulan prestasi, tetapi refleksi dari proses yang dialami seorang ibu, sepasang suami-istri, bude atau tetangga peduli, serta individu berbagai profesi. Buku ini membuka rangkaian catatan lain yang akan kami terbitkan, dan dimulai dengan berbagai hal berkait pengelolaan emosi—salah satu materi kurikulum Keluarga Kita, dalam modul Hubungan Reflektif, Disiplin Positif, dan Belajar Efektif, yang menurut hasil monitoring dan evaluasi Keluarga Kita, termasuk paling sulit diimplementasi. Men-CARI CARA tanpa lelah, meng-INGAT IMPIAN TINGGI, me-NERIMA TANPA DRAMA, TIDAK TAKUT SALAH, dan ASYIK MAIN BERSAMA; mudah mengingatnya, sering kali susah mengubah perilaku kita. Lembar-lembar berikutnya akan membantu kita semua melihat bukti praktik baiknya. Semoga inisiasi para Rangkul yang terus berjuang dalam kerelawanan akan selalu mendapat dukungan. Memutus lingkaran negatif dalam pengasuhan, menguatkan lingkaran positif dalam kepedulian. Insya Allah, berkah melimpahi bukan hanya kita yang berupaya bersama di saat ini, tetapi menjadi bekal asa anak-cucu di kemudian hari.
School is almost out for Audrey, but the panic attacks are just beginning. Because Audrey told a lie and now her classmate, Ana, is dead. Just as her world begins to spin out of control, Audrey meets the enigmatic Rad – the boy who could turn it all around. But will their ill-timed romance drive her closer to the edge?
This book constitutes the thoroughly internationally - refereed proceedings of the 2nd Vocational Educational International Conference: Revitalization of Vocational Education in Indonesia, 2020, held in Semarang, Indonesia, in August 27, 2020. The papers presented were carefully reviewed and selected from all submissions. The papers reflect the conference sessions as follows: Innovation In Building and Developing Vocational Education, Innovation In Preparing and Developing Educators In Vocational Education, Innovation In Preparing and Developing Skilled Workers, and Developing Students Competencies Using E-learning.
Written by the winner of the 1987 BAAL book prize, this book deals with the acquisition of understanding of foreign cultures and peoples. It is also a study of the philosophy and purpose of language teaching in all its facets, in the context of foreign language teaching in secondary education. The book is written for language teachers and, though it draws on disciplines not usually included in their education and professional training, it does so from within the profession's own perspective. It is an attempt to raise teachers' and learners' awareness of the full educational value of foreign language learning
Fenomena korupsi sudah ada sejak jaman penjajahan hingga sekarang. Contoh saja kisah kelam penjajahan VOC di Indonesia, yang mana VOC mengalami keruntuhan karena perilaku koruptif dari pejabatnya sendiri. Sebuah misteri yang tidak ada ujungnya hingga sekarang bahwa perilaku koruptif tersebut masih kita jumpai hingga sekarang. Perilaku tersebut sangat merugikan keuangan negara, apalagi dilakukan oleh para pemangku kebijakan yang kalab mata dan Sudah tidak memikirkan nurani mereka. Kadang perilaku koruptif ini secara tidak sengaja bisa kita temukan di aktivitas sehari-hari namun tidak kita sadari, salah satu contohnya adalah menyerobot lampu merah saat berkendara. Hal tersebut sepele namun membahayakan diri sendiri maupun orang lain. Upaya preventif atau pencegahan terhadap perilaku tersebut adalah ajakan bersama kita dalam pemberantasan tindak pidana korupsi melalui mengkampanyekan budaya Antikorupsi. dengan terbitnya buku ini, diharapkan semua lapisan masyarakat yang membaca dapat memahami arti dari perjuangan generasi pemikir bangsa yang meluapkan pemikiran kepada negara dalam bentuk tulisan.
Pandemi Covid-19 terbukti membawa dampak di semua aspek kehidupan, tidak terkecuali di bidang pertanian. Penelitian mengenai potensi pertanian di Indonesia dalam menyiapkan pembangunan pertanian di masa depan sedang dan sudah mulai banyak dilakukan. Data yang dihasilkan dari berbagai penelitian tersebut sangat berharga untuk diaplikasikan dalam berbagai bidang. Aplikasi tersebut diharapkan dapat mengungkap potensi pertanian Indonesia. Buku ini disusun sebagai bentuk diseminasi pengetahuan serta tindak lanjut dari tri dharma perguruan tinggi yang telah diterapkan oleh peneliti, dosen, maupun praktisi. Buku ini terdiri dari empat bab utama yaitu BAB I. Sumber Daya Manusia, Pemberdayaan, dan Komunikasi Pertanian; BAB II. Sumberdaya Lahan, Alam dan Lingkungan, serta Perubahan Iklim; BAB III. Budidaya Tanaman, Kehutanan, Ketahanan Pangan, Keamanan Pangan, Hama, dan Penyakit Tanaman; dan BAB IV. Teknologi Pangan dan Pertanian Berkelanjutan, Peternakan, Perikanan, dan Start-Up Bisnis Pertanian Digital.
Parasit merupakan organisme yang tinggal di dalam tubuh atau pada hospes serta membawa penyakit kepada hospes. Parasit bersifat merugikan karena dapat menimbulkan sakit maupun kematian pada hospes yang ditumpanginya. Banyak penyakit di Indonesia akibat parasit secara langsung maupun diperantarai oleh vektor, seperti malaria, skabies, amubiasis, toksoplasmosis, kaki gajah, kecacingan, demam berdarah, zica, chikungunya, dan lain-lain. Kemampuan mengidentifikasi parasit, baik morfologi maupun biologinya sangatlah penting sebelum mengambil tindakan pengobatan maupun pencegahannya. Buku ini memuat 13 bab yang tersebar pada kelompok protozoa atau hewan bersel satu, cacing, dan arthropoda. Parasit ...