Komunikasi untuk Perubahan Sosial dalam Konteks Indonesia
  • Language: id
  • Pages: 368

Komunikasi untuk Perubahan Sosial dalam Konteks Indonesia

Buku bunga rampai “Komunikasi untuk Perubahan Sosial dalam Konteks Indonesia” ini menggambarkan proses kolaboratif menuju perubahan sosial di Indonesia. Dengan kontribusi penulis dari berbagai institusi ternama di Indonesia dan Australia, buku ini terstruktur dalam empat bagian. Pertama, pengantar menyajikan berbagai konsep, paradigma, dan evolusi komunikasi untuk perubahan sosial. Bagian kedua membahas peran media, terutama media sosial dan digital, dalam membangun literasi dan kesadaran masyarakat. Bagian ketiga menyoroti pemberdayaan sebagai kunci mencapai perubahan. Bagian terakhir mengaplikasikan konsep-konsep komunikasi untuk perubahan sosial dalam berbagai bidang dan paradigma. Buku ini mengajak pada pemahaman evolusi komunikasi dalam konteks Indonesia, menginspirasi kesadaran kritis dan pemberdayaan masyarakat. Menggunakan berbagai konteks, pendekatan, dan paradigma, para penulis merefleksikan bagaimana upaya komunikasi perubahan sosial diaplikasikan dalam bidang masing-masing. Semoga buah pikiran ini dapat membuka cakrawala baru dalam memahami Komunikasi untuk Perubahan Sosial dalam konteks Indonesia.

Teori Komunikasi Umum dan Aplikasinya
  • Language: id
  • Pages: 226

Teori Komunikasi Umum dan Aplikasinya

Penulisan buku ini diperuntukkan bagi para mahasiswa yang mengambil program studi Ilmu Komunikasi, sekaligus ingin mengetahui lebih jauh perbedaan antarteori dan aplikasinya. Komunikasi sebagai salah satu fenomena sosial di masyarakat sering kali mengalami banyak masalah. Komunikasi dikatakan sebagai “budaya tertua” karena sejak manusia hadir di dunia proses komunikasi sudah dilaksanakan. Buku ini mengulas teori komunikasi secara umum, disertai dengan pengaplikasian teori-teori yang dibahasnya. -------------------------------------------------------------------------------------------------------------------- Buku ini membahas tentang teori-teori komunikasi pada umumnya yang mudah dipaha...

Batik Histologi
  • Language: id
  • Pages: 134

Batik Histologi

  • Categories: Art

Batik merupakan salah satu warisan budaya asli Indonesia yang telah disahkan UNESCO sebagai Warisan Kemanusiaan untuk Budaya Lisan dan Non Bendawi. Seiring perkembangan zaman, batik turut mengalami modernisasi baik dari segi motif dan teknik pembuatannya. Batik kontemporer merupakan salah satu bentuk pengembangan dari motif yang telah ada sebelumnya, dan buku ini mencoba untuk mengusung batik histologi sebagai salah satu alternatif desain motif batik kontemporer yang layak untuk dikembangkan. Batik histologi terinspirasi dari struktur tubuh manusia yang dilihat dari aspek mikroskopis, menjadikannya berbeda dari motif batik lazimnya. Dalam buku ini, batik histologi tidak hanya disifati sebaga...

Ekonomi Indonesia Pasca Pandemi
  • Language: id
  • Pages: 179

Ekonomi Indonesia Pasca Pandemi

Buku ini mengulas masalah global yang dihadapi negara di seluruh dunia: pemulihan sosial-ekonomi pasca pandemi COVID-19. Buku ini menawarkan kontribusi penulis dari berbagai sudut pandang untuk mengeksplorasi pemecahan masalah ekonomi pasca Pandemi di Indonesia. Kajian ini mencakup analisis di berbagai sektor bisnis yang terdampak pandemi, seperti perusahaan penerbangan, bidang investasi, perbankan, UMKM sampai dengan analisis kebijakan pemerintah dalam mempercepat pemulihan ekonomi serta peluang ekonomi digital pasca pandemi. Terlepas dari kenyataan bahwa buku ini hanya mengulas beberapa sektor dalam bidang ekonomi, gambaran dan tantangan baru ekonomi Indonesia pasca-COVID dapat diperoleh dengan membaca seluruh buku. Buku ini akan menarik bagi para akademisi dan praktisi di bidang ekonomi, khususnya mereka yang tertarik dengan kebangkitan ekonomi pasca-COVID di Indonesia.

Teori dan Praktis: Riset Komunikasi Pemasaran Terpadu
  • Language: id
  • Pages: 137

Teori dan Praktis: Riset Komunikasi Pemasaran Terpadu

Teori dan Praktis: Riset Komunikasi Pemasaran Terpadu adalah sebuah penelitian yang dilakukan guna mendapatkan informasi seputar pasar. Tujuan dari Teori dan Praktis: Riset Komunikasi Pemasaran Terpadu adalah untuk mengetahui secara gamblang kondisi pasar yang kemudian diejawantahkan dalam bentuk strategi produksi dan pemasaran oleh suatu perusahaan. Teori dan Praktis: Riset Komunikasi Pemasaran Terpadu sendiri merupakan suatu riset yang terintegrasi dengan ilmu komunikasi. Khususnya kajian komunikasi pemasaran. Dalam komunikasi pemasaran yang menjadi fokus kajiannya adalah seputar bagaimana aspek-aspek komunikasi digunakan dan diterapkan dalam prinsip-prinsip pemasaran. Komunikasi pemasaran...

Digitalisasi dan Humanisme dalam Ekonomi Kreatif
  • Language: id
  • Pages: 326

Digitalisasi dan Humanisme dalam Ekonomi Kreatif

Digitalisasi memicu transisi di berbagai bidang. Hal itu mengubah wajah kehidupan. Pola interaksi, gaya berkomunikasi, cara bertransaksi, hingga cara bersosialisasi, berubah secara signifikan. Mau tidak mau, jarak, waktu, bisnis, kreativitas, dan kemanusiaan, harus didefinisikan ulang. Dari perspektif bisnis, dalam hal ini ekonomi kreatif, digitalisasi telah membuat para pelakunya mendapat berbagai kemudahan. Mereka lebih mudah menembus pasar yang besar, memperoleh sumber informasi luas, serta menemukan partner potensial untuk berkolaborasi. Namun, di saat bersamaan mereka juga berhadapan dengan kompetitor yang terus bermunculan. Persoalannya, apakah pelaku ekonomi kreatif dapat menjawab tan...

Metodologi Penelitian Ilmu Tarbiyah
  • Language: id
  • Pages: 186

Metodologi Penelitian Ilmu Tarbiyah

  • Type: Book
  • -
  • Published: 2011-07-02
  • -
  • Publisher: Samudra Biru

Buku metodologi penelitian ini menyajikan konsep dasar, prinsip-prinsip, penalaran dan metode-metode dalam melakukan penelitian pendidikan dengan bahasa yang sederhana dan disertai contoh-contoh sehingga mudah dipahami dan diterapkan. Buku ini utamanya ditujukan kepada mahasiswa S-1 Fakultas Tarbiyah karena kelompok merekalah yang menjadi sasaran utama pendidikan untuk memulai memahami dan mempraktekkan penelitian dalam bidang ilmu Tarbiyah. Meskipun demikian, karena isi buku ini merupakan pengantar metodologi penelitian maka buku ini juga dapat dimanfaatkan oleh mahasiswa di berbagai jurusan ilmu agama lainnya (Syariah, Dakwah, Ushuluddin). Di samping itu, buku ini juga dapat menjadi referensi mandiri bagi kalangan profesional yang akan lebih mendalami konsep-konsep dasar metodologi penelitian.

Proceedings of the fourth Asia-Pacific Research in Social Sciences and Humanities, Arts and Humanities Stream (AHS-APRISH 2019)
  • Language: en
  • Pages: 673

Proceedings of the fourth Asia-Pacific Research in Social Sciences and Humanities, Arts and Humanities Stream (AHS-APRISH 2019)

  • Categories: Art

This is an open access book.According to Castells, power now rests in networks: “the logic of the network is more powerful than the powers of the network” (quoted in Weber, 2002, p. 104) – it is whether nation states or local communities are deeply affected, especially by inclusion in and exclusion from the global networks that structure a various sectors in society at any level. Thus it is also crucial look closely at exclusion from and inclusion in different kinds of social structures where connectivity and access to networks are essential, being aware that people at the bottom are those who, with nothing to offer the network, are excluded. Castells’ arguments shows us how the new ...

Mathematical Problem Posing
  • Language: en
  • Pages: 587

Mathematical Problem Posing

  • Type: Book
  • -
  • Published: 2015-06-12
  • -
  • Publisher: Springer

The mathematics education community continues to contribute research-based ideas for developing and improving problem posing as an inquiry-based instructional strategy for enhancing students’ learning. A large number of studies have been conducted which have covered many research topics and methodological aspects of teaching and learning mathematics through problem posing. The Authors' groundwork has shown that many of these studies predict positive outcomes from implementing problem posing on: student knowledge, problem solving and posing skills, creativity and disposition toward mathematics. This book examines, in-depth, the contribution of a problem posing approach to teaching mathematics and discusses the impact of adopting this approach on the development of theoretical frameworks, teaching practices and research on mathematical problem posing over the last 50 years. ​​

Pergulatan membela yang benar
  • Language: id
  • Pages: 528

Pergulatan membela yang benar

Biography of Matori Abdul Djalil, an Indonesian politician, former chairman of Partai Kebangkitan Bangsa.