You may have to Search all our reviewed books and magazines, click the sign up button below to create a free account.
Kehadiran buku ini dimaksudkan agar pembaca memiliki pemahaman dan wawasan yang memadai tentang etnosains dalam berbagai aspek pembelajaran untuk mendukung perkembangan pembangunan berkelanjutan. Hal ini penting karena sebagai seorang calon tenaga profesional tidak cukup hanya mengetahui sejumlah ilmu, melainkan juga dituntut untuk dapat memahami etnosains dan rekontruksi sains ilmiah dalam pembangunan berkelanjutan Penulisan buku ini sangat membantu kelancaran perkuliahan dan memudahkan pemahaman mahasiswa tentang etnosains dan rekontruksi sains ilmiah dalam pembangunan berkelanjutan yang didukung dengan berbagai macam penelitian untuk mengembangkan berbagai model pembelajaran sains yang dapat dijadikan modal dasar dosen dalam melaksanakan pembelajaran yang efektif dan efisien untuk mencapai tujuan pembelajaran optimal. Penulis berharap buku ini memberikan manfaat bagi para dosen, praktisi dan mahasiswa guna pengembangan ilmu dan peningkatan SDM yang berkualitas.
Pendidikan karakter merupakan salah satu upaya untuk membangun karakter unggul seperti diamanahkan dalam tujuan pendidikan nasional. Pendidikan karakter dilakukan sejak di Pendidikan Anak Usia Dini hingga perguruan tinggi. Salah satu kesulitan pendidik dalam melaksanakan pendidikan karakter adalah asesmen dan evaluasinya, sehingga sering kali pendidik melaksanakan pembelajaran tanpa menanamkan karakter dan penilaiannya. Buku Pengembangan Instrumen Karakter ini menjelaskan tentang konsep pengembangan instrumen, khususnya karakter, dan teknik analisis pengujian validitas dan reliabilitasnya. Uraian detail tentang langkah pengembangan instrumen, cara menganalisis hasil pengembangan dan hasil pe...
This collection indicates how research on teaching and learning from multiple scientific disciplines such as educational science and psychology can be successfully pursued by a co-operation between researchers and school teachers. The contributors adopt different methodological approaches, ranging from field research to laboratory experiments.