You may have to Search all our reviewed books and magazines, click the sign up button below to create a free account.
None
Kopi merupakan salah satu komoditas hasil perkebunan yang sangat penting dalam berbagai aspek kehidupan masyarakat global. Bahkan di Indonesia sendiri pengaruh budidaya dan perdagangan kopi menyebar hampir keseluruh provinsi. Salah satu kopi Arabika dari Indonesia yang bermutu tinggi dan telah dikenal dimata dunia adalah Kopi Arabika Kintamani Bali. Bentuk upaya yang bisa dilakukan untuk mengapresiasi kopi adalah dengan memahami bagaimana sejarah kopi tersebut berasal, bagaimana kondisi wilayah, masyarakat petani dan pengolah yang terlibat dalam proses produksi kopi. Karena, nikmatnya secangkir seduhan kopi tidak lepas dari karakteristik wilayah dimana kopi tersebut dibudidaya dan bagaimana ...
The genesis of this book was inspired by the recognition of rice not only as a vital source of sustenance but also as a living symbol of unity, prosperity, and resilience in Indonesian society. It is a tribute to the generations of farmers whose hands have sown the seeds of life, nurtured the soil, and harvested the bounty that feeds millions. Through an amalgamation of rigorous research, field studies, and intimate conversations with the guardians of Indonesia’s rice fields, this book aims to illuminate the wisdom embedded in traditional rice cultivation and its significance in the modern era.
Penikmat kopi biasanya tak akan lepas dari cerita dan obrolan. Karena kopi selalu punya magnet sosial dan mendorong orang melakukan percakapan. Atau bahkan saat dalam kesendirian, kopi tetap hadir menemani dalam cerita tanpa kata. Sejarah mencatat bahwa Indonesia pernah digdaya di mata dunia karena hasil kopi nya yang mampu membanjiri pasar Eropa, mengalahkan kopi dari Pelabuhan Mocha. Jejak itu masih nampak jelas dalam sebutan A cup of Java yang masih diakui hingga mancanegara, bertabur pujian dan penghargaan. Tidak banyak yang tahu benih dari Jawa tersebut adalah cikal bakal kopi yang ditanam di Benua Amerika, yang kopinya kembali ke Indonesia dengan harga tak terkira. Selain menelusuri da...
"Indonesia merupakan negara yang sangat kaya akan budaya, jenis makanan, dan hasil laut. Keanekaragaman sumber pangan yang sangat potensial tersebut meliputi pangan sumber karbohidrat, sumber protein nabati dan hewani, hingga sumber vitamin dan mineral yang disebut dengan pangan lokal. Beberapa pangan sumber karbohidrat sebagai pangan lokal banyak dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia mulai dari aneka umbi, aneka biji-bijian, batang (sagu), serta berapa jenis buah seperti pisang dan sukun, baik sebagai makanan pokok maupun sebagai makanan olahan lain) Dibandingkan dengan tanaman padi, budidaya beberapa jenis pangan sumber karbohidrat tersebut cenderung lebih mudah dan murah harganya. Selain d...
Ilmu sensori merupakan ilmu yang mempelajari respon alat indra manusia terhadap rangsangan yang diterima. Respon yang diterima kemudian menjadi ukuran dan menjadi pertimbangan dalam berbagai hal. Dalam pemilihan produk pangan misalnya, faktor sensori merupakan hal yang pertama kali menjadi perhatian oleh konsumen. Sifat-sifat sensori pada produk pangan seungguhnya bisa diukur dan dapat dianalisis. Di sisi lain, penilaian dari sifat sensori tidak berdiri sendiri, hal lain yang mempengaruhi penilaian adalah persepsi dari konsumen. Dengan demikian, perkembangan dari ilmu sensori tidak terlepas dari perkembangan ilmu dan riset lainnya, seperti psikologi, fisiologi, serta psikofisik. Kehadiran buku ‘Ilmu Sensori: Perspektif fisiologi, psikologi, dan psikofisik pada penginderaan pangan’ ini tentunya sangat memberikan pengetahuan baru ditengah masih sedikitnya literatur terkait dengan ilmu sensori di Indonesia. Buku ini mampu memberikan penjelasan terkait dengan fungsi dasar dari penginderaan pada pangan serta menjelaskan mekanisme respon dan anatomis saraf.
Indonesia sebagai salah satu negara agraris beriklim tropis terbesar di dunia yang memiliki potensi dalam memenuhi kebutuhan bahan pangan untuk negaranya sendiri. Tanaman pangan merupakan sektor pertanian yang sangat penting di Indonesia, sebab tanaman pangan menjadi penghasil bahan pangan yang dibutuhkan oleh masyarakat sebagai sumber energi. Indonesia memiliki empat pilar penting dalam menjaga ketersediaan energi bagi masyarakat yang digolongkan pada tanaman padi, jagung, kedelai dan ubi. Keempat komoditas penting tersebut secara simultan terus dikembangkan dan dibudidayakan agar memperoleh hasil yang lebih baik lagi dengan kualitas dan kuantitas yang maksimal. Mengingat pentingnya tanaman...